HP Officejet Pro 8610 - Mengubah koneksi nirkabel ke koneksi USB atau Ethernet

background image

Mengubah koneksi nirkabel ke koneksi USB atau Ethernet

Untuk mengubah koneksi dari nirkabel ke USB atau Ethernet(Windows)

1.

Bergantung jenis sistem operasi Anda, lakukan salahsatu langkah berikut:

Windows 8: Klik kanan area kosong pada layar Mulai, klik All Apps (Semua Apl) pada bilah

aplikasi, pilih nama printer, lalu klik Utilities (Utilitas).

Windows 7, Windows Vista, dan Windows XP: Dari desktop komputer, klik Mulai, pilih All

Programs (Semua Program), klik HP, klik folder printer Anda.

2.

Pilih Printer Setup & Software (Pengesetan Printer & Perangkat Lunak).

3.

Klik Connect a new printer (Sambungkan printer baru).

4.

Pilih jenis koneksi yang sesuai saat diminta, kemudian ikuti petunjuk pada layar untuk

menyelesaikan proses pengesetan.

Untuk mengubah koneksi dari nirkabel ke USB atau Ethernet(OS X)

1.

Hubungkan printer ke jaringan nirkabel

2.

Gunakan HP Setup Assistant (Bantuan Pengesetan HP) dalam Applications/Hewlett-Packard/

Device Utilities (Aplikasi/Hewlett-Packard/Utilitas Perangkat) untuk mengubah koneksi

perangkat lunak printer ke nirkabel.

IDWW

Mengubah koneksi nirkabel ke koneksi USB atau Ethernet 113